Kamis, 06 November 2014

Lowongan Kerja Staf Operational Risk

Lowongan Kerja Staf Operational Risk
PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) terus meningkatkan kualitas produk dan layanan perbankan, guna memberikan manfaat bagi para nasabah. Berbagai jenis produk dan layanan dari BANK BCA diantaranya; Produk Simpanan, Kartu Kredit, Bancassurance, Perbankan Elektronik dan sebagainya. BCA memiliki lebih dari 10 juta rekening nasabah yang dapat dilayani melalui ‘delivery channels’ yang luas, lebih dari 900 cabang-cabang di seluruh Indonesia, lebih dari 8 ribu ATM, Mobile Banking serta Klik BCA.

PT Bank Central Asia Tbk. (BCA) merupakan salah satu bank terkemuka di Indonesia, menawarkan kesempatan yang luas untuk berkarir dengan posisi sebagai :

Staf Operational Risk

Adapun Kualifikasi bagi pelamar kerja adalah :
  1. Memiliki latar belakang Ilmu Statistik
  2. Diutamakan memiliki pengalaman di bidang risk management
  3. General Requirements :
    - S1 dengan IPK minimal 2,75
    - Usia maksimal 27 tahun
    - Memiliki logika dan kemampuan analisa yang kuat.
Bila Anda tertarik dengan lowongan bank dan sesuai dengan kualifikasi di atas, segera klik >>> DAFTAR <<< untuk mengisi FORMULIR PENDAFTARAN

Ayo buruan... Lowongan kerja di update tanggal 13 Oktober 2014 dan berakhir pada tanggal 30 Nopember 2014

Tidak ada komentar:

Posting Komentar